Kebahagiaan Nyata dalam Kebersamaan
Loyola Children Zone atau LC Zone merupakan kegiatan sosial tahunan yang di selenggarakan oleh SMA Kolese Loyola. Kegiatannya berlangsung pada tanggal 25 Agustus lalu, mulai pukul 3 hingga 5.30 sore. Tema LC Zone kali ini adalah “Kebahagiaan Nyata dalam Kebersamaan” dengan sekitar 200 anak mengisi acara ini yang berasal dari lingkungan sekitar Loyola. Kegiatan